Jakarta, (RadarNews) -Pada Hari Kamis, 30 Jan 2020 sekira Jam : 16.30 wib di areal Paramount Kp. Gunung Batu Rt. 002/04 Ds. Cijantra, Pagedangan Telah dilakukan penangkapan terhadap 3 org pengendara Mobil Box jenis Carry No. pol B. 9004 PHX yg kedapatan membawa 288 Kg jenis Sabu Oleh Dit Narkoba PMJ Pim Dir Narkoba PMJ KBP HARY HERYAWAN.
Barang Bukti diamankan 288 Kg Sabu dalam 288 Box masing2 berat 1 kg, 1 mbl Cary, senpi.
Inisial pelaku :
GUN, AM dan IA (Semua dalam posisi meninggal dunia).
Pukul : 18.00 wib.
Kapolda tiba Di tkp dan selanjutnya melakukan Konfrensi Pers.
Kronologis Kap :
Pelaku Telah dilakukan pembuntutan Oleh Pers Dit Narkoba PMJ Pim KBP HARY HERYAWAN selama Kl : 2 bulan.
Pada Hari ini, Kamis 30 Jan 2020 Jam : 13.00 wib Pers mendapat informasi bahwa akan dilakukan pengiriman Sabu Jaringan IRAN Yang akan Di bawa Ke Jakarta.
Mendapat Info tersebut, Pers langsung melakukan pembuntutan identitàs KR jenis Cary melalui signal Hp.
Curiga merasa Di buntuti, 3 org pelaku mengarah Ke TKP.
Sampai d TKP, pengendara KR Cary coba di henti kan petugas namun sempat melakukan perlawanan dengan mencoba kabur dan melakukan penembakan ke arah Anggota namun Tidak mengenai sasaran.
Melihat adanya perlawanan pelaku, Pers memberikan tembakan Peringatan namun Tidak Di hiraukan.
Pada saat itu petugas melakukan tindakan tegas terukur kepada 3 pengendara mbl Cary hingga kemudian 3 pelaku menghentikan KR.
Setelah KR berhenti, pelaku kembali menembakkan senpi yang dibawanya hingga kemudian petugas kembali melakukan upaya melumpuhkan.
Namun Dalam perjalanan mengarah Rs Kramatjati 3 pelaku dinyatakan MD.
Pukul : 19.00 wib, konfrensi Pres Kapolda selesai dan selanjutnya Kapolda meninggal kan TKp.
Hadir dalam Giat Konfrensi Pers al :
1. Kapolda Metro
2. Dir Narkoba PMJ
3. Kabid HUMAS
4. Wadir Narkoba PMJ
5. Kapolres Tangsel
Situasi Secara Umum kondusif.
Dump(efrizal).